Cara Mencegah Serangan Virus Wannacry Ransomware
Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kemenkominfo Semuel A.Pangerapan, bahwa serangan siber yang menyerang Indonesia berjenis ransomware. Ransomware merupakan sejenis malicious software atau malware yang menyerang komputer korban atau mengenkripsi semua fail yang ada sehingga tidak bisa diakses kembali.Ransomware ini disebut Wannacry. Wannacry ransomware mengincar PC berbasis Windows yang memiliki kelemahan terkait fungsi SMB yang dijalankan di computer tersebut.
Untuk memproteksi computer dari serangan Wannacry ransomware, berikut ini beberapa Cara Mudah Mencegah Serangan Wannacry Ransomware diantaranya dengan anti virus.
Diketahui pada tanggal 15 Mei 2017,SMADAV menerbitkan versi terbaru yakni SMADAV 2017: 11.4 yang dirancang untuk membantu mencegah Serangan Wannacry Ransomware
Berikut ini kelebihan SMADAV 2017: 11.4, yakni:
- Penambahan database 404 virus,
- Peningkatan kemampuan Anti-Ransomware untuk pencegahan
- Ransomware(WannaCry 1 dan Wanna-Cry 2.0)
- Penggunaan resource CPU lebih ringan saat proteksi aktif
- Perbaikan kesalahan program (bug) dan kesalahan deteksi.
Disarankan meng-install Smadav dan 1 Antivirus lainnya untuk proteksi total yaitu dengan Antivirus Avast Free, silakan download installer online Avast disini : [Klik Disini]
Cara lain cegah virusnya
Ini cara lain cegah virusnya
Biarpun semua cara yang ada tidak bisa dilakukan,tapi itulah usaha kita untuk mencegah serangan virus Wannacry Ransomware
0 Response to "Cara Mencegah Serangan Virus Wannacry Ransomware"